Layar Tandang: Solo

Sepanjang Jalan Satu Arah

Sinopsis

Suatu hari, Ibuku memintaku untuk pulang. Sesampainya di sana ia meminta semua orang di keluarga kami untuk memilih seorang gubernur yang beragama Islam. Aku tidak ingin melakukan itu karena tidak setuju dengan logikanya, tetapi Ibuku tetap menyuruhku untuk memilih seorang pemimpin berdasarkan agamanya. Hingga akhirnya pada saat hari pemilihan tiba, aku memutuskan untuk tidak memilih siapapun.

Detail Film

Rumah Produksi Liarliar Films

Durasi 16 menit

Berwarna/BnW Berwarna

Pemeringkatan Umur 17+

Peringatan Khusus –

Bahasa Asli Bahasa Indonesia

Takarir Bahasa Inggris

Jadwal Penayangan

Studio FTV Gd. 4 Kampus 2
ISI Surakarta
2 JUNI | 15.30 WIB

Kru

Sutradara Bani Nasution

Produser Bani Nasution